Kabel Instalasi Panel Surya

Kabel Instalasi Kabel untuk menghubungkan komponen perangkat dalam implementasi pembangkit listrik tenaga surya / solar power system sebaiknya memperhatikan spesifikasi perkabelan untuk mengurangi loss (kehilangan) daya, pemanasan pada kabel, dan kerusakan pada perangkat. Untuk menghubungkan perangkat charge controller dan panel surya / solar cell perhatikan spesifikasi kabel, karena dalam dengan tegangan 12 Volt, spesifkasi kabel yang sesuai dapat mengurangi loss 3% ataupun mengurangi penurunan tegangan. Kabel memiliki resistansi (dalam ohm), semakin besar kabel, resistansi nya semakin kecil. Pada tegangan 12 Volt, pengurangan tegangan terjadi pada kabel yang panjang, sehingga mengurangi efisiensi dari instalasi pembangkit listrik tenaga surya / solar power system kita. Untuk itu perhatikan tabel gauge kabel standard Amerika (AWG) berikut ini: Diameter kabel yang kecil memiliki nomor wire gauge yang besar. Tabel itu adalah untuk ukuran kabel tunggal. Salah satu contoh saja, kabel UTP cat 5 adalah 24 AWG.

AWGDiameterResistansi
(mm)(Ω/km)
0000 (4/0)11.680.16
000 (3/0)10.40.2
00 (2/0)9.270.26
0 (1/0)8.250.32
17.350.41
26.540.51
35.830.65
45.190.82
54.621.03
64.121.3
73.671.63
83.262.06
92.912.6
102.593.28
112.314.13
122.055.21
131.836.57
141.638.29
151.4510.45
161.2913.17
171.1516.61
181.0220.95
190.9126.42
200.8133.31
210.7242
220.6452.96
230.5766.79
240.5184.22
250.46106.2

  ©

Inverter Store
- Todos os direitos reservados.

Template Modifikasi Papih DuL | Topo